Sinergitas PD Aisyiyah Purbalingga Dengan Pemkab Dalam Acara Ceria Idul Adha

Tuesday, 18 June 2024 - 21:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PURBALINGGA, dogma.id – Pimpinan Daerah (PD) Aisyiyah Kabupaten Purbalingga menjalin sinergitas dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purbalingga melalui Majelis Kesejahteraan Sosial (MKS). Selasa (18/6/2024)

Sinergitas bidang sosial dengan membagikan daging qurban kepada 200 orang yang membutuhkan di sekitar Kecamatan Kutasari.

Hal tersebut diungkapkan oleh Ketua MKS PD Aisyiyah Purbalingga, Janisah dalam acara Ceria Idul Adha di Masjid Hajar Aswad Desa Munjul Kutasari. Janisah juga mengatakan kegiatan perdana MKS ini bertujuan untuk menjalin silaturrahmi antar Cabang Aisyiyah dan Muhammadiyah di Kabupaten Purbalingga.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semoga bisa memberikan manfaat untuk para penerima dan bisa bersinergi untuk kemaslahatan ummat,” ungkapnya.

Bupati Purbalingga yang diwakili oleh Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dindukcapil) M. Faturrahman mengatakan Bupati telah menyerahkan bantuan berupa 3 ekor kambing kepada MKS PD Aisyiyah dan 1 ekor sapi untuk PD Muhammadiyah ke Desa Serang. Dan ditambah bantuan uang tunai 2 juta rupiah.

“Ini saya serahkan bantuan dari Ibu Bupati untuk MKS Aisyiyah Purbalingga, mudah-mudahan bisa membantu kegiatan siang hari ini,” pungkasnya.(*)

Facebook Comments Box

Baca juga  Bendahara Desa Di Duga Maling Pakan Ayam

Berita Terkait

Polisi Evakuasi Korban Truk Terguling Ke Rumah Sakit
Haji Uma Nyoblos di TPS 1 Gampong Alue Awe Kota Lhokseumawe
Senator Aceh Tengku Ahmada Sebut Proses Demokrasi Berjalan Kondusif
GKR Hemas Kunjungi Beberapa TPS dan Dukcapil
Senator Penrad Koordinasi Cepat dengan Kemensos, Bantuan Tiba untuk 1.800 Warga
Lapas Brebes Terima Logistik Kotak Suara Pilkada Serentak 2024
Keluarga Besar GNRI & Taboas Maluku Siap Mengawal Pemerintahan Prabowo-Gibran Jika Maluku Tak Di Anaktirikan.
Ka.KPLP Brebes Pastikan Rupam Bekerja Sesuai SOP

Berita Terkait

Sunday, 1 December 2024 - 10:30 WIB

Polisi Evakuasi Korban Truk Terguling Ke Rumah Sakit

Thursday, 28 November 2024 - 16:18 WIB

Haji Uma Nyoblos di TPS 1 Gampong Alue Awe Kota Lhokseumawe

Thursday, 28 November 2024 - 16:02 WIB

Senator Aceh Tengku Ahmada Sebut Proses Demokrasi Berjalan Kondusif

Thursday, 28 November 2024 - 13:05 WIB

GKR Hemas Kunjungi Beberapa TPS dan Dukcapil

Thursday, 28 November 2024 - 12:49 WIB

Senator Penrad Koordinasi Cepat dengan Kemensos, Bantuan Tiba untuk 1.800 Warga

Berita Terbaru

daerah

Polisi Evakuasi Korban Truk Terguling Ke Rumah Sakit

Sunday, 1 Dec 2024 - 10:30 WIB

foto ist

news

Haidar Alwi ke PDIP: Buruk Rupa Cermin Dibelah

Friday, 29 Nov 2024 - 19:39 WIB