Menko Polhukam Meminta Awasi Ruang Digital Jelang Pilkada 2024

Thursday, 27 June 2024 - 17:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, dogma.id- Agar penyelenggaraan Pilkada 2024 berlangsung kondusifi, Menko Polhukam Hadi Tjahjanto meminta ruang digital diawasi dengan ketat. Ia pun meminta adanya sinergi antara Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) dan Kemenkominfo untuk menjaga suasana ruang digital tersebut.

“Kalau ada berita-berita yang kurang tepat, langsung di-takedown. Kemudian apabila ada virus yang masuk ke website, BSSN sudah memberikan warning, hati-hati ada virus di website setiap kementerian,” kata Menko Hadi di Jakarta, Rabu (26/6/2024).

Termasuk juga yang terkait dengan penyelenggaraan pilkada serentak, sehingga tidak terjadi permasalahan. Meminta TNI, Polri, dan BIN mengantisipasi wilayah yang dianggap rentan konflik setelah dilakukan pemetaan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Khusus TNI, Polri, dan BIN, dalam pemetaan wilayah harus memetakan wilayah yang berpotensi konflik. Untuk antisipasi apabila terjadi gangguan keamanan,” kata Hadi.

Ia menjelaskan, bahwa pemetaan diperlukan agar mitigasi dapat dilakukan sebelum terjadi gangguan terhadap pelaksanaan Pilkada 2024. “TNI, Polri, BIN ini harus sakti, tahu sebelum kejadian, sehingga bisa dimitigasi dahulu,” katanya.

Facebook Comments Box

Baca juga  Kementerian PU Mengupayakan Penanganan Tanggap Darurat

Berita Terkait

Akselerasi Pemberantasan Narkotika, Menteri PANRB Dukung Penguatan Kelembagaan BNN
Dua Target BKSAP Gelar FGD Nasional Peduli Palestina
Pertamina NRE Dianugerahi Penghargaan Fortune Indonesia – Change The World 2024
Revisi UU Kejaksaan dan KUHAP Harus Mempertegas Pemisahan Fungsi Kewenangan Penegak Hukum
Menteri Dody Tegaskan Efisiensi Anggaran Tak Pengaruhi Kinerja Dalam Pembangunan Infrastruktur
Menteri PU: APBN Bukan Target, Pelayanan Masyarakat dan Menjalankan arahan Presiden adalah Prioritas
Haidar Alwi: Semua Menteri Harus Sejalan Dengan Presiden Prabowo, Jangan Bertindak Semena-mena!
DPD dan DPR RI Asal Aceh Tak Diizinkan Besuk Korban Penembakan di Malaysia

Berita Terkait

Saturday, 8 February 2025 - 14:06 WIB

Akselerasi Pemberantasan Narkotika, Menteri PANRB Dukung Penguatan Kelembagaan BNN

Saturday, 8 February 2025 - 14:04 WIB

Dua Target BKSAP Gelar FGD Nasional Peduli Palestina

Saturday, 8 February 2025 - 13:52 WIB

Revisi UU Kejaksaan dan KUHAP Harus Mempertegas Pemisahan Fungsi Kewenangan Penegak Hukum

Saturday, 8 February 2025 - 13:34 WIB

Menteri Dody Tegaskan Efisiensi Anggaran Tak Pengaruhi Kinerja Dalam Pembangunan Infrastruktur

Saturday, 8 February 2025 - 13:30 WIB

Menteri PU: APBN Bukan Target, Pelayanan Masyarakat dan Menjalankan arahan Presiden adalah Prioritas

Berita Terbaru

sport

LavAni Transmedia Tetap Tak Terkalahkan Laga Keenam

Saturday, 8 Feb 2025 - 14:16 WIB

sport

Popsivo Polwan Pastikan Tim Putri Pertama Lolos Final Four

Saturday, 8 Feb 2025 - 14:12 WIB

news

Dua Target BKSAP Gelar FGD Nasional Peduli Palestina

Saturday, 8 Feb 2025 - 14:04 WIB