Kapolres Purbalingga Beri Pembekalan Personel Walpri

Wednesday, 18 September 2024 - 11:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Purbalingga, dogma.id – Kapolres Purbalingga AKBP Rosyid Hartanto memberikan pembekalan kepada personel yang tergabung dalam tim pengawalan pribadi (Walpri). Pembekalan dilaksanakan di Aula Wicaksana Laghawa Mapolres Purbalingga, Selasa (17/9/2024) siang.

Dalam kesempatan itu, Kapolres memberikan pembekalan tentang tugas-tugas pengawalan yang akan dilaksanakan. Khususnya tugas mengawal calon bupati dan wakil bupati dalam Pilkada 2024.

“Para personel pengawalan harus paham dan mengerti tugas dan tanggung jawabnya. Seperti yang sudah dilatihkan. Hal itu untuk menjamin keamanan objek yang dikawal,” pesannya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disampaikan bahwa pada saat melaksanakan tugas nantinya diharapkan kesiapsiagaan personel pengawalan. Selain itu, paham dan tahu apa yang harus dilakukan apabila terjadi suatu hal kontinjensi.

“Personel Walpri harus tanggap terhadap perkembangan situasi saat melaksanakan tugas. Serta tahu apa yang harus dilakukan apabila dalam bertugas mendapati hal-hal kontijensi,” pesannya.

Kapolres berpesan agar dalam pelaksanaan tugas dilakukan dengan sungguh-sungguh. Kedepan akan terus dilakukan pelatihan sebelum pelaksanaan tugas pengawalan agar kemampuan terus bertambah.

Facebook Comments Box

Baca juga  Polres Banjarnegara Amankan 14 Remaja Saat Balap Liar

Berita Terkait

Aliansi Masyarakat Brebes Desak Usut Tuntas Dugaan Mark-up Ujian dan Sanksi Kepala Sekolah
Polusi Udara Peternakan Ayam Skala Besar Banyak Bertebaran di Kecamatan Gunung Sindur
Sengketa Polusi Lingkungan Antara Pabrik Arang Shisha, Kandang Ayam dan Warga Perumahan di Gunung Sindur Bogor, Siapa yang Salah?
Beli Sabu Online, Tukang Parkir Diringkus Polisi
Petani di Kemangkon Tewas Tersambar Petir
AKP Sumardi Wakafkan 200 Meter Tanah untuk Pembangunan Masjid
Rapat Paripurna Tetapkan Paramitha-Wurja sebagai Bupati dan Wakil Bupati Brebes Terpilih
Anisul Fahmi Terpilih Aklamasi Pimpin KNPI Brebes Periode 2025-2029

Berita Terkait

Thursday, 13 February 2025 - 17:38 WIB

Aliansi Masyarakat Brebes Desak Usut Tuntas Dugaan Mark-up Ujian dan Sanksi Kepala Sekolah

Thursday, 13 February 2025 - 10:10 WIB

Polusi Udara Peternakan Ayam Skala Besar Banyak Bertebaran di Kecamatan Gunung Sindur

Saturday, 25 January 2025 - 02:29 WIB

Sengketa Polusi Lingkungan Antara Pabrik Arang Shisha, Kandang Ayam dan Warga Perumahan di Gunung Sindur Bogor, Siapa yang Salah?

Thursday, 23 January 2025 - 17:11 WIB

Beli Sabu Online, Tukang Parkir Diringkus Polisi

Saturday, 18 January 2025 - 23:38 WIB

Petani di Kemangkon Tewas Tersambar Petir

Berita Terbaru