Tahanan Anak Lapas Brebes Dieksekusi ke LPKA Kutoarjo, Jalani Masa Pidana di Lembaga Khusus

Friday, 4 October 2024 - 14:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Brebes, Dogma.id – 1 (Satu) orang tahanan anak Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Brebes dieksekusi oleh pihak Kejaksaan Negeri Brebes ke Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kutoarjo, Jumat, (04/10).

Pelaksanaan eksekusi ini berdasarkan putusan dari Pengadilan Negeri Brebes yang sudah bersifat inkrah dengan nomor 7/Pid.Sus-Anak/2024/PN Brebes. Hal ini dilakukan sudah sesuai dengan aturan, Anak Binaan ini dijemput oleh pihak Kejaksaaan Negeri Brebes. Setelah menyelesaikan proses administrasi di bagian Registrasi dan pemeriksanaan Berita Acara Pengeluaran oleh Karupam selanjutnya anak binaan tersebut dibawa ke Lapas Pembinaan Khusus Anak Kutoarjo dan akan menjalani masa pidana disana dengan pengawalan tim Eksekutor dari Kejaksaan Negeri Brebes.

Kalapas Brebes, Isnawan menjelaskan, setelah putusan pengadilan diterima, maka status tahanan tersebut menjadi Anak Binaan. “Pelaksanaan eksekusi dengan penempatan tahanan anak tersebut ke LPKA ini sudah sesuai dengan Undang-Undang Nomor 22 tentang Pemasyarakatan yang menyatakan bahwa LPKA adalah lembaga atau tempat Anak Binaan menjalani masa pidananya,”. tutur Isnawan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Isnawan juga menambahkan, “Di LPKA nanti Anak Binaan tersebut akan berkumpul dengan sesama Anak Binaan lainnya dan yang bersangkutan akan mendapatkan program pembinaan yang lebih tepat sesuai dengan usianya,” tutup Isnawan.

Facebook Comments Box

Baca juga  Polsek Gunung Putri (Bhabinkamtibmas) Bersama TNI (Bhabinsa) Tindak Lanjutti Berita Yang Beredar Dengan Lakukan Pengecekan Dugaan Penyuntikan Gas Bersubsidi di Desa Cicadas, Gunung Putri

Berita Terkait

Kementerian PANRB Dorong Kabupaten Mimika Lakukan Reformasi Pelayanan Publik
Gerakan Perlawanan Terhadap PT TPL Bangkit Kembali, Pdt. Penrad Siagian: Ini Kebangkitan Baru!
Petani Tebu Desa Getas Geruduk Kampus UGM Karena Merasa Lahannya Diserobot
PRIMA DMI Kota Tangerang Gelar Masjid Camp, Pererat Silaturahmi dan Pembinaan Remaja Masjid
Ahmad Saeful Ansori, Suami Bupati Brebes Dilantik Jadi Ketua TP PKK dan Tim Pembina Posyandu
Wujudkan Talenta ASN Digital, Kementerian PANRB-UID Perkuat Kolaborasi
KPU Brebes Berharap Kepemimpinan Baru Bawa Perubahan Positif bagi Masyarakat
Ribuan Warga Brebes Sambut Bupati Baru, 200 Lebih Pelaku UMKM Dilibatkan dalam Tasyakuran

Berita Terkait

Wednesday, 12 March 2025 - 23:09 WIB

Kementerian PANRB Dorong Kabupaten Mimika Lakukan Reformasi Pelayanan Publik

Monday, 3 March 2025 - 22:52 WIB

Gerakan Perlawanan Terhadap PT TPL Bangkit Kembali, Pdt. Penrad Siagian: Ini Kebangkitan Baru!

Wednesday, 26 February 2025 - 10:33 WIB

Petani Tebu Desa Getas Geruduk Kampus UGM Karena Merasa Lahannya Diserobot

Monday, 24 February 2025 - 22:49 WIB

PRIMA DMI Kota Tangerang Gelar Masjid Camp, Pererat Silaturahmi dan Pembinaan Remaja Masjid

Monday, 24 February 2025 - 16:44 WIB

Ahmad Saeful Ansori, Suami Bupati Brebes Dilantik Jadi Ketua TP PKK dan Tim Pembina Posyandu

Berita Terbaru